Pengunjung

Selasa, 22 Maret 2016

CARA MEMBUAT BLOG TERKENAL

Sebuah blog agar cepat mendapatkan visitor
harus memiliki beberapa syarat diantaranya
yaitu:
1. Pilih template blog/website yang responsive
Gunanya ialah agar blog/website agan mudah
diakses via android/smartphoe/mobile sehingga
enak dibaca pengunjung, agan bisa mengecek
apakah template blog agan sudah mobile friendly
atau bukan disini https://www.google.com/
webmasters/tools/mobile-friendly/
2. Pastikan loading speed blog agan baik/cepat.
Blog yang sangat lambat diakses karena mungkin
terlalu banyak widget disamping membosankan
pengunjung juga membuat blog agan sukar cepat
naik dihalaman pertama Google. Untuk
mengetahuinya cukup mudah kok gan, gratis lagi.
Kunjungi ke www.gtmetrix.com
Tinggal masukkan alamat blog agan di tempat
yang disediakan
Lalu tunggu sampai selesai prosesnya
Lihatlah gambar dibawah ini, semakin besar
persentasenya maka semakin baik berarti
kecepatan loadingnya baik atau grade A sedang
semakin kecil semakin lambat kecepatan blog
agan.
Nah untuk mengecek apa penyebab loading blog
agan berat dan perbaikan apa saja yang perlu
dilakukan maka silakan agan lakukan langkah
berikut ini:
Kunjungi ke http://developers.Google.com/speed/
pagespeed/insights/
Masukan url blog agan lalu klik "Analisis"
Lalu tinggal lihat hasilnya
Jika kecepatan loading blog anda diatas 75/100
berarti loading speednya sangat cepat, jika sama
dengan angka tersebut berarti normal sedang
diatas itu termasuk kecepatan loading blog agan
berat. Maka perlu segera diperbaiki kalau tidak
diperbaiki sesegera mungkin akan susah masuk
dihalam pertama Google, Yahoo maupun Bing dan
blog agan jadi sepi pengunjung, inilah salah satu
penyebab blog kurang visitor.
1. Submit url blog ke search engine Google
Tujuannya adalah biar website atau blog agan
mudah dan cepat terindex sehingga muncul di
pencarian Google maupun Bing/Yahoo.
Submit URL blog agan ke Google: http://
www.google.co.id/add_url.html
Submit URL blog agan ke Bing: http://
www.bing.com/toolbox/submit-site-url
2. Cara agar blog cepat terindex Google
Silakan kunjungi atau daftar jika belum punya
akun disini: http://www.google.co.id/intl/id/
webmasters/
Didalam Google webmaster tools agan cari fitu
"Sitemap" atau peta situs dalam bahasa
Indonesia lalu tinggal submitkan url rss feeds
blog agan
Untuk Blogger yaitu http://
blogagan.blogspot.com/feeds/posts/default/
Untuk WordPress yaitu http://blogagan.com/feed/
Sedang biar artikel blog agan mudah terindex
Yahoo maupun Bing cukup kunjungi Bing
Webmaster Tools : http://www.bing.com/toolbox/
webmaster
Lalu lakukan hal yang sama seperti langkah
memasukan rss feeds pada Google webmaster.
1. Perkenalkan blog agan kejejaring sosial
Dalam ilmu SEO ini disebut sebagai social signal
maka penting bagi agan untuk men-share blog
agan disitu-situs jejaring sosial karena
merupakan backlink berkualitas tinggi.
1. Facebook
Bisa agan share blog agan di fanpage, jika yang
belum membuat akunnya silakan baca cara
membuat akun facebook atau cara membuat
fanpage
Website : Facebook.com
2. G+
Website : https://plus.google.com/
3. LinkedIn
Website : linkedin.com
4. Instagram
Website : instagram.com
5. Twitter
Website : twitter.com
6. Tumblr
Website : tumblr.com
7. Sina Weibo
Website : weibo.com
8. Vkontakte
Website : vk.com
9. Snapchat
Website : snapchat.com
2. Perkenalkan blog/website agan di forum-forum
besar Indonesia maupun dunia (jika targetnya
bule/luar negeri) seperti:
http://kaskus.co.id (forum terbesar berasal dari
Indonesia)
http://www.4chan.org/ (berbagai topik mengenai
Jepang)
http://www.gaiaonline.com/forum/index.php
(situs forum yang menyediakan berbagai topik
seperti gaya hidup, games, hiburan, jual-beli, dll)
http://forums.offtopic.com/ (forum diskusi umum)
http://boards.ign.com/ (berfokus pada video
games, film, musik)
http://forums.d2jsp.org/ (diablo 2 video games
sebagai topik bahasannya)
http://www.forocoches.com/foro/ (forum Spanyol
seputar mobil)
http://forum.doctissimo.fr/ (forum terbesar
Perancis tentang kesehatan atau forum
kesehatan)
http://vnboards.ign.com/ (informasi mengenai
RPG)
http://forum.jogos.uol.com.br/index.php (seputar
PSP, Xbox dan lainnya)
1. Menggunakan jasa SEO Indonesia
Jika agan tidak mau pusing-pusing biar blog
agan bisa masuk pageone Google, agan bisa
menyewa jasa SEO di Indonesia, banyak kok yang
murah namun kualitasnya bagus. Para pakar SEO
Indonesia inilah yang akan membuat blog/website
agan menjadi tampil dihalaman pertama search
engine Google sehingga makin terkenal. Mereka
tahu cara riset keyword yang benar dengan
keyword planner, semrush atau lainnya untuk
program adsense, amazon, youtube, dll ( cara agar
blog menghasilkan uang ). Biasanya mereka
mengenakan biaya atau tarif berdasarkan tingkat
kesulitan keyword atau kata kunci yang ditarget,
semakin banyak persaingan tentu semakin sulit
dan harga jasa SEO-nya tentu semakin mahal.
Begitu sebaliknya jika tingkat pencarian kata
kuncinya rendah perbulannya maka akan
dikenakan tarif murah oleh ahli SEO di Indonesia.
2. Dengan Adwords Google atau Fb Ads Facebook
(SEM)
Dan cara terakhir paling ampuh agar blog banyak
pengunjungnya serta muncul diurutan halaman
pertama Google dengan cepat dan mudah adalah
dengan cara beriklan di Google yaitu dengan
mengikuti program Adwords, sudah dipastikan
blog atau website agan langsung masuk halaman
pertama dipencarian Google berdasar keyword
yang agan tembak dan ini perlu riset keyword
mendalam.
Atau beriklan difacebook saja yaitu Fb ads biar
blog agan mudah terkenal dan banyak
pengunjungnya/visitor dari para pengguna jejaring
sosial facebook. Fb ads atau Adwords inilah yang
disebut sebagai SEM atau Search Engine
Marketing.
Baca juga:
Cara mendapatkan uang dari internet
Cara daftar paket internet smartfren
Cara membuat email yahoo
Cara mengirim email
Cara membuat fans page
Cara membuat facebook
Cara membuat email gmail
Cara memakai jilbab segiempat
Cara menurunkan berat badan secara alami
Cara menghilangkan bekas jerawat secara alami
Jika agan belum membuat blog baca artikel
berikut yaitu cara membuat blog gratis.
Demikianlah " Cara Agar Blog Tampil Dihalaman
Pertama Google, terkenal & banyak
pengunjungnya" semoga bermanfaat bagi Agan.
Terima kasih banyak.

1 komentar:

  1. Maaf Ganggu, sesama umat manusia harus saling membantu
    disini aku ingin memberikan solusi untuk cara mendapatkan
    pundi pundi uang untuk menutupi kebutuhan, ini memang NYATA !!!
    Silahkan bergabung dengan keberuntungan yang melimpah
    di P-O-K-E-R-A-Y-A-M.co dan dapatkan jackpot ratusan juta
    Hanya dengan Minimal Deposit 10 ribu akan menjadi Rumah Mewah
    info keberuntungan lebih lanjut bbm : D8E5205A

    BalasHapus